Babinsa Dukuh Bantu Pembangunan Polindes

Selasa, 15 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURAKARTA, detikkota.com – Serda Sudarman Babinsa Dukuh Koramil 10/Tangen Kodim 0725 Sragen bersama warga melaksanakan Karya Bhakti pembuatan Polindes (Pondok bersalin Desa) bertempat di Dukuh Mangir RT 06, Desa Dukuh, Kecamatan Tangen, (15/03/2022).

Polindes merupakan salah satu bentuk sarana pelayanan kesehatan ditingkat desa sebagai upaya melengkapi sarana bagi bidan dalam melaksanakan tugas dan fungsinya. Karena Polindes dipandang sangat perlu dan bermanfaat bagi masyarakat maka dari itu pemerintah desa melakukan pembangunan polindes menggunakan dana desa di tahap pertama.

Dalam kesempatan Itu Kepala Desa Dukuh Bapak Slamet Widodo mengucapakan banyak terima kasih kepada serda Sudarman yang sudah berkenan membantu warga membangun Polindes. Semoga kedepannya hubungan baik yang sudah terjalin dapat terus di tingkatkan”ungkapnya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Serda Sudarman karya bhakti ini merupakan salah satu untuk menjalin kedekatan dan kebersamaan TNI dengan warga, disamping itu juga untuk mengingatkan kembali tentang pentingnya bergotong royong dan upaya bersama untuk menciptakan lingkungan yang bersih, sehat dan berkualitas. “Semoga dengan di bangunnya Polindes ini dapat bermanfaat bagi warga Dukuh Mangir dan sekitarnya” ungkapnya. (Agus Kemplu)

Berita Terkait

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Sumenep Terima Kunjungan FKMSA Universitas Wiraraja
Haji Rudi Tegaskan Isu Pemotongan Anggaran Koperasi Desa Merah Putih di Sumenep Tidak Benar
Dandim 0827/Sumenep Pimpin Tradisi Pelepasan Personel Purnatugas
Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Pemerintah Bentuk Satgas Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar
Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas
Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:37 WIB

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Sumenep Terima Kunjungan FKMSA Universitas Wiraraja

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:38 WIB

Haji Rudi Tegaskan Isu Pemotongan Anggaran Koperasi Desa Merah Putih di Sumenep Tidak Benar

Senin, 12 Januari 2026 - 11:47 WIB

Dandim 0827/Sumenep Pimpin Tradisi Pelepasan Personel Purnatugas

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:12 WIB

Presiden Prabowo: Olahraga Cerminan Kekuatan dan Kebangkitan Bangsa

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Berita Terbaru