Banaspati DPC Kabupaten Bekasi Ucapkan Selamat Atas Terpilihnya Bupati dan Wakil Bupati Periode 2024-2029

Rabu, 18 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BEKASI, detikkota.com – Wakil Ketua Ormas Banaspati DPC Kabupaten Bekasi, Tomy Arjuna, bersama Ketua Dirja, Sekretaris Devi Hermawan, Bendahara Matsanih, serta seluruh jajaran Ormas Banaspati dari 23 kecamatan di Kabupaten Bekasi, mengucapkan selamat dan sukses atas terpilihnya Bupati Ade Kuswara Kunang dan Wakil Bupati Asep Surya Atmaja untuk periode 2024-2029.

“Kami berharap pasangan Bupati dan Wakil Bupati yang baru dapat mengemban amanah dengan baik, menjadikan Kabupaten Bekasi semakin maju, sejahtera, dan istimewa,” ujar Wakil Ketua Tomy Arjuna.

Pihaknya berharap, semoga program-program yang telah dicanangkan dapat terealisasi dengan baik, serta tetap memprioritaskan kearifan lokal demi kesejahteraan masyarakat Kabupaten Bekasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tatalah niat mulai dari detik ini, mantapkan tekad, dan teguhkan hati agar Kabupaten Bekasi menjadi lebih maju, produktif, dan kondusif bagi seluruh masyarakat Kabupaten Bekasi,” pungkasnya.

Dengan penuh rasa bangga, Ormas Banaspati DPC Kabupaten Bekasi menyampaikan dukungan penuh kepada Bupati Ade Kuswara Kunang dan Wakil Bupati Asep Surya Atmaja. Semoga visi dan misi yang diusung dapat terwujud dan membawa Kabupaten Bekasi ke arah yang lebih baik.

Berita Terkait

Viral di Medsos, Kurang dari 24 Jam Polres Pamekasan Tangkap Pelaku Pencurian Disertai Kekerasan
Kuasa Hukum Pertanyakan Keterbukaan Polres Sumenep dalam Penanganan Kasus Dugaan Korupsi Bank Jatim
Polres Sumenep Bekuk Pengedar Okerbaya, Amankan 8.926 Pil “Y” di Pajagalan
Polres Pamekasan Amankan Lima Pelaku Tambahan Kasus Pengeroyokan di Depan Masjid Asy Syuhada
Polsek Ganding Tangkap Pencuri Rp140 Juta, Pelaku Akui Beraksi di Tiga Lokasi
Polsek Ganding Tangkap Pria Simpan Sabu dalam Bungkus Rokok di Guluk-Guluk
Kurang dari 24 Jam, Polres Pamekasan Tangkap Pelaku Pembunuhan di Depan Masjid Agung Asy Syuhada
Kasus Rp23 Miliar Bank Jatim, Kuasa Hukum Bang Alief Sebut Ada 22 Oknum Diduga Terlibat

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 16:37 WIB

Viral di Medsos, Kurang dari 24 Jam Polres Pamekasan Tangkap Pelaku Pencurian Disertai Kekerasan

Sabtu, 15 November 2025 - 20:03 WIB

Kuasa Hukum Pertanyakan Keterbukaan Polres Sumenep dalam Penanganan Kasus Dugaan Korupsi Bank Jatim

Sabtu, 15 November 2025 - 08:25 WIB

Polres Sumenep Bekuk Pengedar Okerbaya, Amankan 8.926 Pil “Y” di Pajagalan

Kamis, 13 November 2025 - 10:57 WIB

Polres Pamekasan Amankan Lima Pelaku Tambahan Kasus Pengeroyokan di Depan Masjid Asy Syuhada

Selasa, 11 November 2025 - 16:04 WIB

Polsek Ganding Tangkap Pencuri Rp140 Juta, Pelaku Akui Beraksi di Tiga Lokasi

Berita Terbaru