Dana Insentif Guru Non Sertifikasi dan Non PNS di Sumenep Segera Cair

Sabtu, 10 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Sumenep, Agus Dwi Saputra.

Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Sumenep, Agus Dwi Saputra.

SUMENEP, detikkota.com – Sebanyak 5.055 guru non sertifikasi dan non PNS di lingkungan Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Sumenep, Jawa Timur segera mendapatkan tunjangan insentif atau bansos hingga Rp 1,5 juta.

Kepala Disdik Kabupaten Sumenep, Agus Dwi Saputra mengatakan bahwa, pencairan tunjangan insentif atau bansos itu akan segera dicairkan dan masih dalam proses pengusulan SK Bupati.

“Bulan ini, Juni 2023 insentif untuk guru non sertifikasi dan non PNS akan kami cairkan,” ucapnya, Jumat (9/6/2023).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, bantuan terhadap guru berupa insentif tersebut bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan guru yang belum berstatus sertifikasi atau PNS.

Dana insentif itu melalui Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Sumenep Tahun 2023.

“Kalau sebelumnya setiap penerima mendapatkan Rp 1,2 juta, saat ini rata-rata setiap penerima akan mendapatkan Rp 1,5 juta,” jelasnya.

Agus berharap, penyaluran insentif guru non sertifikasi dan non PNS tahun 2023 dapat berdampak pada mutu pembelajaran di sekolah.

“Saya berharap penyaluran insentif ini dapat menjadi motivasi dan penunjang kinerja guru untuk meningkatkan kualitas proses pembelajaran di sekolah,” pungkasnya.

Berita Terkait

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya
SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87
Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas
Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani
Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI
Kapasitas Fiskal Rendah Jadi Tantangan Utama Penyusunan RKPD Lumajang 2027
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Pimpin Apel Perdana 2026, Wali Kota Probolinggo Tekankan Penguatan Kinerja ASN

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:07 WIB

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:06 WIB

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:21 WIB

Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:34 WIB

Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:24 WIB

Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI

Berita Terbaru

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani.

Pemerintahan

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Jumat, 9 Jan 2026 - 14:06 WIB