Denny Suryadiprna ST Pimpin Bidang SDA DPUTR, Infrastruktur dan Pengendalian Banjir Jadi Prioritas

Senin, 22 Desember 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PURWAKARTA, detikkota.com – Semoga pula seluruh program yang telah dicanangkan oleh Bupati Purwakarta, Om Zend, khususnya di bidang infrastruktur jalan—baik jalan lingkungan, jalan utama, maupun jalan di pelosok desa—dapat berjalan sesuai dengan perencanaan dan harapan bersama.

Dalam membidangi SDA, diharapkan fokus pada penanganan saluran-saluran besar, seperti penataan saluran penyangga aliran sungai. Mengingat musim hujan yang datangnya sering tidak terprediksi, besar harapan agar di Kabupaten Purwakarta tidak terjadi jebol saluran maupun banjir.

Dengan komitmen dari Kepala Bidang yang membidangi, diharapkan terus berupaya meminimalisir potensi kerusakan di setiap pelosok kota dan desa, serta segera melakukan perbaikan apabila ditemukan permasalahan. Apabila terdapat kerusakan, setiap desa maupun kelurahan diharapkan dapat mengajukan proposal permohonan perbaikan sesuai ketentuan yang berlaku.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Oleh karena itu, mari kita sebagai warga masyarakat ikut berperan aktif dalam menjaga lingkungan, serta melaporkan apabila terdapat kerusakan yang signifikan agar dapat diajukan kepada Pemerintah Kabupaten Purwakarta untuk ditindaklanjuti.

Dengan syarat utama pengajuan berasal dari desa atau kelurahan dalam bentuk proposal, diharapkan ke depannya kita dapat bersama-sama menjaga lingkungan, menata kota, mengurus kampung, demi terwujudnya Purwakarta yang istimewa.

Penulis : Nal

Editor : Nal

Berita Terkait

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya
SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87
Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas
Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani
Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI
Kapasitas Fiskal Rendah Jadi Tantangan Utama Penyusunan RKPD Lumajang 2027
Pimpin Apel Perdana 2026, Wali Kota Probolinggo Tekankan Penguatan Kinerja ASN
Tantangan 2026, Wabup Sumenep Tekankan Budaya Kerja Modern ASN

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:07 WIB

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:06 WIB

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:21 WIB

Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:34 WIB

Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:24 WIB

Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI

Berita Terbaru

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani.

Pemerintahan

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Jumat, 9 Jan 2026 - 14:06 WIB