Gunakan Pisau Dapur, Kakak Bunuh Adik Kandung

Selasa, 1 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA, detikkota.com – Nasib naas menimpa Rizki Agus (20) warga jalan Kedinding Lor, Gang Flamboyan, Surabaya. Ia tewas di tangan kakak kandungnya sendiri, Rudi Kusyanto (34).

Rizki ditusuk oleh Rudi dengan menggunakan pisau dapur, Selasa (01/03/2022) pukul 09.30 WIB.

Dari keterangan saksi keluarga, mulanya ibu kandung mereka berdua menelepon Rudi. Salah satu anggota keluarga sempat mendengar jika Ibunya memarahi Rudi. Tak berselang lama, Rudi mematikan telepon dan mengambil pisau dapur.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ditelpon ibunya yang jadi TKW di Hongkong. Habis telpon sempat ngalungi pisau, saya kira bercanda kok ditusuk itu,” ujar salah satu saksi yang enggan namanya dimediakan.

Usai melakukan aksi tersebut, Rudi yang melihat adik kandungnya bersimbah darah langsung melarikan diri. Sementara, Rizki tewas dalam kondisi tertelungkup di samping sepeda motor Ninja miliknya.

Kanit Reskrim Polsek Kenjeran, AKP Suryadi menjelaskan pihaknya masih melakukan pengejaran kepada Rudi. “Belum tertangkap, masih kami kejar,” ujarnya. (Redho)

Berita Terkait

TMI Sumenep Soroti Dugaan Mafia Solar Subsidi Gunakan Barcode Nelayan dan Petani
Polres Sumenep Sambut Positif Rencana Kerja Sama dengan LBH GP Ansor
Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas
Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan
Disdik Tegaskan Tak Ada Potongan Dana Insentif Guru Non K2 Non ASN, Tantang Sebut Oknum
Insentif Guru Non K2 di Sumenep Diduga Dipangkas hingga Ratusan Ribu Rupiah
Fiskal Tertekan, AFED Nilai Kebijakan APBD Sumenep Tak Sejalan dengan Visi Kepala Daerah

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 22:32 WIB

TMI Sumenep Soroti Dugaan Mafia Solar Subsidi Gunakan Barcode Nelayan dan Petani

Kamis, 8 Januari 2026 - 11:13 WIB

Polres Sumenep Sambut Positif Rencana Kerja Sama dengan LBH GP Ansor

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:15 WIB

Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:11 WIB

Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan

Berita Terbaru

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bangkalan, Zainal Alim, mewakili Sekda Bangkalan saat memberikan sambutan pada Musyawarah Wilayah VI RAPI Wilayah 1301 Bangkalan di Aula Dinas Pendidikan Kabupaten Bangkalan, Minggu (11/1/2026).

Pemerintahan

Pemkab Bangkalan Perkuat Sinergi Informasi melalui Muswil VI RAPI

Minggu, 11 Jan 2026 - 11:30 WIB