Indonesia Kirim Bantuan Kemanusiaan ke Palestina dan Sudan

Rabu, 3 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, detikkota.com – Pemerintah Republik Indonesia mengirim bantuan kemanusiaan untuk wilayah Palestina dan Sudan dengan total Rp 30 miliar.

Pengiriman bantuan itu dilepas langsung Presiden Joko Widodo (Jokowi). Pelepasan bantuan itu di Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu (3/4/2024).

Jokowi memaparkan bahwa bantuan yang dikirim senilai total Rp 30 miliar berupa obat-obatan hingga alat kesehatan. Bantuan itu sesuai dengan kebutuhan di wilayah Gaza dan Sudan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Insha Allah, bantuan kemanusiaan dari Indonesia senilai Rp30 miliar berupa peralatan kesehatan yang disesuaikan dengan kebutuhan di lapangan dan telah dikirimkan ini, dapat membantu saudara-saudara kita di Palestina dan Sudan,” ujar Jokowi.

Presiden Jokowi memastikan Indonesia selalu berkomitmen terlibat aktif dalam visi misi kemanusiaan.

“Indonesia terus aktif menjaga perdamaian dunia, memberi dukungan pada korban konflik dan bencana, serta menegaskan komitmen dalam diplomasi kemanusiaan global,” tandasnya.

Berita Terkait

Kota Probolinggo Semarak, Pro Night Culture Festival Season 2 Kembali Jadi Magnet Warga
Pisah Sambut Ketua PN Lumajang, Pranata Subhan Resmi Gantikan Redite Ika Septiana
Martins Emils Kuasai Men Elite, Amellya Nur Sifa Unggul di Women Elite Banyuwangi BMX Supercross 2025
Festival Nyunggi Susu Meriahkan The Seven Lakes Festival 2025 di Probolinggo
Banyuwangi BMX Supercross 2025 Resmi Dibuka, Diikuti 207 Rider dari Berbagai Negara
Pemkab Sumenep Salurkan Tunjangan Kehormatan bagi 1.225 Guru Ngaji
Bupati Sumenep Tekankan Pengelolaan Dana Desa Harus Berorientasi pada Kesejahteraan Warga
Akhir Pekan Ini, Banyuwangi Gelar BMX Supercross 2025, Satu-satunya Ajang Resmi UCI di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 12:54 WIB

Kota Probolinggo Semarak, Pro Night Culture Festival Season 2 Kembali Jadi Magnet Warga

Minggu, 16 November 2025 - 09:18 WIB

Pisah Sambut Ketua PN Lumajang, Pranata Subhan Resmi Gantikan Redite Ika Septiana

Sabtu, 15 November 2025 - 20:45 WIB

Festival Nyunggi Susu Meriahkan The Seven Lakes Festival 2025 di Probolinggo

Sabtu, 15 November 2025 - 14:46 WIB

Banyuwangi BMX Supercross 2025 Resmi Dibuka, Diikuti 207 Rider dari Berbagai Negara

Jumat, 14 November 2025 - 18:10 WIB

Pemkab Sumenep Salurkan Tunjangan Kehormatan bagi 1.225 Guru Ngaji

Berita Terbaru