Kabid Humas Polda Aceh Sampaikan Ucapan Selamat Hut ke 71 Humas Polri

Minggu, 30 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH, detikkota.com – Menjelangan peringatan Hut ke 71 Humas Polri yang jatuh pada hari Minggu, (30/10/22) besok, Kabid Humas Polda Aceh Kombes Pol. Winardy, S. H., S. I. K., M. Si, menyampaikan ucapan selamat Hut ke 71 Humas Polri tersebut.

Ucapan selamat disampaikan Kabid Humas Polda Aceh melalui siaran persnya, Sabtu (29/10/22) malam.

“Sebelumnya dalam rangka menyambut Hut ke 71 Humas Polri Tahun 2022 tersebut jajaran Polda Aceh telah menggelar kegiatan bhakti kesehatan dan bhakti sosial,” sebut Kabid Humas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kedua kegiatan yang digelar itu dirasakan sangat bermanfaat bagi masyarakat dan itu juga sebagai wujud kepedulian Polri dalam membantu masyarakat, sambungnya lagi.

Harapan kita melalui momentum peringatan Hut ke 71 Humas Polri ini, Polisi akan semakin dekat dan dicintai masyarakat, tutur Kabid Humas.

Sementara tema yang diangkat dalam peringatan Hut ke 71 Humas Polri adalah “Humas Polri yang Presisi bangkit bersama masyarakat menuju Indonesia maju”, pungkas Kabid Humas. (Irwan)

Berita Terkait

Percepatan Layanan Publik Berbasis Data, Inovasi Bangga Command Center Masuk Penilaian Lapangan
Inovasi Karna Pitaloka Bangkalan Diresmikan, Kementan Sebut Jadi Model Nasional Perbaikan Tata Kelola Pupuk
DPUTR Purwakarta Gerak Cepat Tanggapi Laporan Jalan Rusak di Tegal Munjul, Perbaikan Dimulai Hari Ini
Aktivitas Semeru Meningkat Tajam, Pendakian Ditutup dan Evakuasi Dilakukan
Konten Pariwisata Lumajang Jadi yang Terfavorit dalam RRI Awards 2025
Bangkalan Bersyukur, Gelar Pahlawan Nasional untuk KH. Kholil Dirayakan dengan Kirab
Wabup Probolinggo Sampaikan Jawaban Eksekutif atas PU Fraksi DPRD Terkait Raperda APBD 2026
Aktivitas Gunung Semeru Meningkat, Destinasi Wisata Pronojiwo Tetap Aman

Berita Terkait

Jumat, 21 November 2025 - 13:40 WIB

Inovasi Karna Pitaloka Bangkalan Diresmikan, Kementan Sebut Jadi Model Nasional Perbaikan Tata Kelola Pupuk

Jumat, 21 November 2025 - 09:34 WIB

DPUTR Purwakarta Gerak Cepat Tanggapi Laporan Jalan Rusak di Tegal Munjul, Perbaikan Dimulai Hari Ini

Jumat, 21 November 2025 - 09:26 WIB

Aktivitas Semeru Meningkat Tajam, Pendakian Ditutup dan Evakuasi Dilakukan

Jumat, 21 November 2025 - 09:21 WIB

Konten Pariwisata Lumajang Jadi yang Terfavorit dalam RRI Awards 2025

Jumat, 21 November 2025 - 09:15 WIB

Bangkalan Bersyukur, Gelar Pahlawan Nasional untuk KH. Kholil Dirayakan dengan Kirab

Berita Terbaru