Kapolres Sumenep Santuni Puluhan Anak Yatim

Sabtu, 15 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Sumenep Saat Memberikan Santunan Kepada Puluhan Anak Yatim

Kapolres Sumenep Saat Memberikan Santunan Kepada Puluhan Anak Yatim

SUMENEP, detikkota.com – Dalam suasana penuh berkah di bulan suci Ramadan, Polres Sumenep menggelar kegiatan sosial dengan memberikan santunan kepada 41 anak yatim. Acara ini berlangsung pada Jumat (14/03/2025).

Dalam santunan anak yatim tersebut tampak hadir Kapolres Sumenep AKBP Henri Noveri Santoso, Wakapolres Sumenep Kompol Masyhur Ade, Kasat Lantas AKP Ninit Titis Dewiyani, KBO Lantas Ipda Ifan Prayitno, Kanit Gakkum Ipda Safatullah Chandra, dan Kanit Turjawali Ipda Dita serta seluruh anggota Satlantas Polres Sumenep

Kapolres Sumenep AKBP Henri Noveri Santoso, menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian dan kebersamaan antara kepolisian dan masyarakat, khususnya bagi anak-anak yatim yang membutuhkan perhatian dan kasih sayang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Semoga dengan doa dari para kyai dan anak yatim, wilayah hukum Polres Sumenep tetap aman dan kondusif,” ujar Kapolres dalam sambutannya.

Selain pemberian santunan, acara ini juga diisi dengan doa bersama yang dipimpin oleh KH. Mistari, memohon keberkahan dan keselamatan bagi seluruh masyarakat Sumenep.

Kegiatan ini mendapat apresiasi dari berbagai pihak, sebagai wujud nyata kepolisian dalam menjaga hubungan harmonis dengan masyarakat, terutama di momen istimewa seperti bulan Ramadan.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan semakin mempererat tali silaturahmi antara Polres Sumenep dan warga, serta menumbuhkan semangat kepedulian sosial di tengah-tengah masyarakat.

Berita Terkait

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya
SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87
Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas
Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani
Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI
Kapasitas Fiskal Rendah Jadi Tantangan Utama Penyusunan RKPD Lumajang 2027
Pimpin Apel Perdana 2026, Wali Kota Probolinggo Tekankan Penguatan Kinerja ASN
Tantangan 2026, Wabup Sumenep Tekankan Budaya Kerja Modern ASN

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:07 WIB

Layanan Adminduk Online Tekan Antrean Pemohon di MPP Siola Surabaya

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:06 WIB

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:21 WIB

Dinas Pertanian Subang Distribusikan Bantuan Program Upland untuk Petani Nanas

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:34 WIB

Pantau Penyemprotan Padi dengan Drone, Bupati Sumenep Dorong Swasembada Pangan Berbasis Petani

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:24 WIB

Bunda Indah Ajak Kepala Desa Solid Bangun Lumajang Lewat PKDI

Berita Terbaru

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani.

Pemerintahan

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Jumat, 9 Jan 2026 - 14:06 WIB