Lahan Gambut di Kolor Sumenep Terbakar, Warga Khawatir Merembet ke Permukiman

Rabu, 30 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petugas Damkar bersiap memadamkan api di lokasi kebakaran lahan gambut, Desa Kolor, Kec. Kota Sumenep.

Petugas Damkar bersiap memadamkan api di lokasi kebakaran lahan gambut, Desa Kolor, Kec. Kota Sumenep.

SUMENEP, detikkota.com – Kebakaran lahan gambut di Desa Koror, Kecamatan Kota, Kabupaten Sumenep, Jawa Timur membuat panik sejumlah warga. Terutama pemilik rumah yang berdekatan dengan lokasi kebakaran.

Salah seorang warga Desa Kolor, Rusdi mengatakan, kebakaran diketahui terjadi sekira pukul 07.15 WIB. Mengetahui ada api.yang mulai membesar, warga panik dan langsung menghubungi 112, call centre Pemkab Sumenep.

“Tadi awalnya terlihat hanya asap, tapi ternyata api terus membesar. Kami khawatir semakin mendekat ke pemukiman warga” kata Rusdi, Rabu (30/8/2023).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Beruntung, petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) setempat cepat datang untuk melakukan pemadaman sehingga api tidak melebar ke pemukiman warga.

Menurutnya, lokasi kebakaran agak sulit terjangkau mobil pemadam. Di sekitar lahan gambut juga ditumbuhi ilalang.

“Tapi tim damkar berupaya mematikan titik api, meski lokasinya agak sulit. Akhirnya, titik api bisa dipadamkan,” imbuhnya.

Rusdi mengaku tidak mengetahui sumber kebakaran lahan gambut itu terjadi. “Sementara, diduga karena ada warga yang memang membakar sampah di lokasi itu,” pungkasnya.

Berita Terkait

Mayat Pria Tanpa Identitas Ditemukan di Pesisir Pantai Sepanjang Sapeken
Pria Tewas Dibacok di Lenteng, Polisi Selidiki Dugaan Pembunuhan
Plafon Kelas SMPN 60 Surabaya Ambruk, Siswa Selamat dan Belajar Dipindah
Diduga Mengantuk, Mobil Tabrak Dua Motor dan PKL di Jalan Raya Sumenep–Kalianget
Lima Kru Tongkang TK Indo Ocean Marine Dievakuasi Usai Alami Kebocoran di Perairan Giliyang
Banjir Baru di Situbuled Picu Amarah Warga, DPUTR dan Perkim Dikecam
Angin Puting Beliung Terjang Desa Payudan Dundang, Polisi Bersama TNI Gerak Cepat Bantu Warga
Bentrok Ojol dan Buruh Saat Aksi Demo di Purwakarta, Situasi Memanas

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 22:27 WIB

Mayat Pria Tanpa Identitas Ditemukan di Pesisir Pantai Sepanjang Sapeken

Kamis, 29 Januari 2026 - 18:20 WIB

Pria Tewas Dibacok di Lenteng, Polisi Selidiki Dugaan Pembunuhan

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:09 WIB

Plafon Kelas SMPN 60 Surabaya Ambruk, Siswa Selamat dan Belajar Dipindah

Selasa, 27 Januari 2026 - 09:16 WIB

Diduga Mengantuk, Mobil Tabrak Dua Motor dan PKL di Jalan Raya Sumenep–Kalianget

Kamis, 22 Januari 2026 - 16:03 WIB

Lima Kru Tongkang TK Indo Ocean Marine Dievakuasi Usai Alami Kebocoran di Perairan Giliyang

Berita Terbaru