Operasi Zebra Telabang 2020, Satlantas Polres Lamandau Bersama TNI Rutin Bagikan Masker dan Pasang stiker Ayo Bermasker

Senin, 2 November 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMANDAU, detikkota.com – Operasi Zebra Telabang 2020 sudah sepekan berjalan. Selain mendisiplinkan pengendara, Satlantas Polres Lamandau, Polda Kalteng juga membagikan masker kepada warga dan pemasangan stiker Ayo Bermasker.

AKP F. Ali Najib, S.H, Kasatlantas Polres Lamandau mengatakan, Ops Zebra Telabang 2020 yang dilaksanakan dari tanggal 26 Oktober sampai dengan 8 November 2020, sudah berlangsung selama 7 hari, yang mana pada hari ketujuh ini giat ops dilaksanakan dengan membagikan masker dan pemasangan stiker.

“Masker yang dibagikan sebanyak 50, dibagikan kepada pengendara kendaraan yang tidak menggunakan masker,” kata Ali Najib, Minggu (01/11/2020) pagi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ada 10 personel Polri dan TNI yang dilibatkan dalam giat pembagian masker juga pemberian imbauan kepada masyarakat untuk dapat menumbuhkan kesadaran dan kepatuhan dalam berlalu lintas serta tetap laksanakan protokol kesehatan. (h/s/red)

Berita Terkait

Bupati Ipuk Sambut Baik Arahan Presiden Prabowo untuk Perpanjangan Kereta Cepat ke Banyuwangi
Satpas Polres Sumenep Tingkatkan Pelayanan Masyarakat Melalui Program Polisi Menyapa
Tim Itwasda Polda Jatim Gelar Audit Kinerja Tahap II di Polres Sumenep
Wali Kota Eri Cahyadi Sambut Delegasi 17 Negara dalam Peringatan 70 Tahun KAA di Surabaya
PB ISSI Beri Penghargaan untuk Banyuwangi, Apresiasi Konsistensi Kembangkan Sport Tourism
BMKG Imbau Warga Jatim Waspadai Cuaca Ekstrem, Lumajang Masuk Daerah Rawan
DLH Surabaya Selidiki Fenomena Ikan Mabuk di Banyu Urip dan Kalimas, Diduga Akibat Penurunan Kadar Oksigen
Siswa SDN Tamberu 2 Belajar di Tenda Dekat TPA, DPRD Pamekasan Desak Solusi Cepat

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 12:18 WIB

Bupati Ipuk Sambut Baik Arahan Presiden Prabowo untuk Perpanjangan Kereta Cepat ke Banyuwangi

Rabu, 5 November 2025 - 11:12 WIB

Satpas Polres Sumenep Tingkatkan Pelayanan Masyarakat Melalui Program Polisi Menyapa

Senin, 3 November 2025 - 15:18 WIB

Tim Itwasda Polda Jatim Gelar Audit Kinerja Tahap II di Polres Sumenep

Jumat, 31 Oktober 2025 - 10:22 WIB

Wali Kota Eri Cahyadi Sambut Delegasi 17 Negara dalam Peringatan 70 Tahun KAA di Surabaya

Kamis, 30 Oktober 2025 - 17:50 WIB

PB ISSI Beri Penghargaan untuk Banyuwangi, Apresiasi Konsistensi Kembangkan Sport Tourism

Berita Terbaru

Petani di Desa Pakandangan Barat, Kecamatan Bluto, mulai menanam jagung di awal musim hujan.

Daerah

Awal Musim Hujan, Petani di Sumenep Mulai Tanam Jagung

Kamis, 6 Nov 2025 - 17:35 WIB