Wapres Minta Pemerintah Kurangi Bansos Ke Masyarakat

Sabtu, 6 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Presiden RI, KH. Ma'ruf Amin.

Wakil Presiden RI, KH. Ma'ruf Amin.

JAKARTA, detikkota.com – Wakil Presiden (Wapres) RI, KH. Ma’ruf Amin menilai pemerintah semestinya mulai mengurangi pemberian bantuan sosial (bansos) ke masyarakat. Sebab, pemberian bansos secara terus menerus sama dengan melestarikan kemiskinan.

“Kalau bansos terus kan namanya melestarikan kemiskinan. Jadi bagaimana supaya lama-lama ini bansos makin sedikit, makin sedikit maka sedikit,” ucapnya dilansir detik, Jumat (5/1/2024).

Menurutnya, penting untuk meningkatkan kapasitas pengusaha agar tidak hanya pada tingkat Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Oleh karena itu berbanding lurus dengan apa yang saya bilang, peningkatan UMKM, jangan stunting terus. Supaya tidak stunting dinaikkan,” ingatnya.

Ma’ruf Amin juga berharap anggaran 2024 tidak hanya fokus untuk bantuan sosial. Namun juga dapat digunakan untuk pemberdayaan agar menghilangkan kemiskinan.

“Karena itu kita harapkan ke depan di 2024 ini tambah lagi anggarannya. Untuk sosial juga, tidak hanya untuk anggaran bantuan sosial, bukan hanya untuk perlindungan sosial tapi pemberdayaan, supaya bisa menghilangkan kemiskinan,” tandasnya.

Berita Terkait

Pemkab Lumajang Larang Pengungsian Liar dan Posko Tidak Resmi Selama Darurat Erupsi Semeru
Pemkab Lumajang Tegaskan Pentingnya Validasi Data Pengungsi untuk Efisiensi Dapur Umum
Pemkab dan Pemprov Jatim Tinjau Penanganan Dampak Erupsi Semeru
Aktivitas Semeru Meningkat Tajam, Pendakian Ditutup dan Evakuasi Dilakukan
Bupati Lumajang Tegaskan Kewaspadaan Tetap Diutamakan Meski Aktivitas Semeru Relatif Aman
Perjuangan Warga Surabaya Terkait Tanah EV Mulai Temui Titik Terang, Wali Kota Eri Kawal hingga Tingkat Pusat
Komisi II DPR RI Cari Solusi Pemblokiran Tanah Surabaya, Wali Kota Eri Kawal hingga Tuntas
BMX Supercross 2025 Resmi Ditutup, Banyuwangi Perkuat Reputasi Sport Tourism

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 11:21 WIB

Pemkab Lumajang Larang Pengungsian Liar dan Posko Tidak Resmi Selama Darurat Erupsi Semeru

Sabtu, 22 November 2025 - 11:18 WIB

Pemkab Lumajang Tegaskan Pentingnya Validasi Data Pengungsi untuk Efisiensi Dapur Umum

Jumat, 21 November 2025 - 11:10 WIB

Pemkab dan Pemprov Jatim Tinjau Penanganan Dampak Erupsi Semeru

Jumat, 21 November 2025 - 09:26 WIB

Aktivitas Semeru Meningkat Tajam, Pendakian Ditutup dan Evakuasi Dilakukan

Kamis, 20 November 2025 - 10:26 WIB

Bupati Lumajang Tegaskan Kewaspadaan Tetap Diutamakan Meski Aktivitas Semeru Relatif Aman

Berita Terbaru