Dinas Kesehatan Mulai distribusikan Vaksin Covid-19

Selasa, 26 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dinas Kesehatan Agus Mulyono

Kepala Dinas Kesehatan Agus Mulyono

SUMENEP, detikkota.com – Kepala Dinas Kesehatan menargetkan vaksin Covid-19 sudah bisa didistribusikan ke 35 fasilitas kesehatan, yang meliputi 30 Puskesmas se Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, Selasa (26/1/2021).

Kepala Dinas Kesehatan Agus Mulyono, mengatakan pandemi Covid-19 yang di mulai pada awal maret sampai saat ini masih menjadi masalah kesehatan masyarakat di tingkat nasional hingga kabupaten.

Menurutnya dasar dari pelaksanaan kegiatan siang ini adalah SK Gubernur Jatim. no. 188/603/kpts/013/2020 tentang satuan tugas faksinasi covid19. SK Bupati Sumenep no.188/263/@/435.103/2021 tentang tim pelaksanaan faksinasi corona virus disease 2019.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Seiring dengan hal tersebut maka perlu di lakukan berbagai upaya-upaya yang sudah ditetapkan oleh pemerintah pusat di antaranya adalah untuk menurunkan konfirmasi covid itu, dengan terus disiplin menerapkan protokol kesehatan,” ujarnya Selasa (26/1).

Kemudian dengan melakukan faksinasi covid yang saat ini, di fokuskan dalam tahap pertama dan kedua untuk Kabupaten Sumenep, di fokuskan kepada lembaga kesehatan.

“Tujuan dari distribusi faksin ini adalah untuk memberikan heart immunity atau kekebalan kelompok melalui pelaksanaan faksinasi bagi sasaran untuk mencegah ke sakitan dan kematian akibat Covid19,” terangnya. (fer)

Berita Terkait

Masjid Darul Islah Pulau Saebus Kini Terang Berkat Bantuan PLTS Baznas Sumenep
Lamber Zilipaly Resmi Terpilih sebagai Ketua PAC PDI Perjuangan Kota Purwakarta
Musda Dekopinda Purwakarta Disorot, Penetapan Ketua Dinilai Tak Sesuai AD/ART
Harga Cabe Jamu di Sumenep Kembali Stabil di Kisaran Rp 100 Ribu per Kilogram
KPH Purwakarta Klarifikasi Isu Status Lahan Pembangunan Rumah Relokasi di Desa Panyindangan
Surabaya Siaga Bencana, 97 Armada dan Robot PMK Dikerahkan
Hampir 80 Persen Paket MBG di SDN Tanjungjaya Diduga Basi, Tokoh Masyarakat Desak Evaluasi SPPG
Pemkab Sumenep Perkuat Distribusi Minyakita Jelang Ramadan untuk Kendalikan Harga

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 17:49 WIB

Masjid Darul Islah Pulau Saebus Kini Terang Berkat Bantuan PLTS Baznas Sumenep

Sabtu, 31 Januari 2026 - 15:11 WIB

Lamber Zilipaly Resmi Terpilih sebagai Ketua PAC PDI Perjuangan Kota Purwakarta

Sabtu, 31 Januari 2026 - 11:37 WIB

Musda Dekopinda Purwakarta Disorot, Penetapan Ketua Dinilai Tak Sesuai AD/ART

Sabtu, 31 Januari 2026 - 09:00 WIB

Harga Cabe Jamu di Sumenep Kembali Stabil di Kisaran Rp 100 Ribu per Kilogram

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:39 WIB

KPH Purwakarta Klarifikasi Isu Status Lahan Pembangunan Rumah Relokasi di Desa Panyindangan

Berita Terbaru