Hari Ini PDIP Akan Umumkan Cawapres Pendamping Ganjar

Rabu, 18 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekjen PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto.

Sekjen PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto.

JAKARTA, detikkota.com – Nama bakal cawapres yang akan mendampingi Capres Ganjar Pranowo pada Pilpres 2024 sudah disepakati.

PDIP menyatakan cawapres Ganjar Pranowo akan diumumkan hari ini, Rabu 18 Oktober 2024.

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menyatakan bahwa Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri menugaskan dirinya untuk berkoordinasi dengan Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Presiden dan kesepakatan telah diambil.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dengan melihat dinamika yang ada, pada akhirnya Ibu Megawati Soekarnoputri menugaskan DPP PDIP untuk berkoordinasi dengan TPN Ganjar Presiden sehingga hari ini, Rabu tanggal 18 Oktober 2023 pada jam 10.00 WIB tepat, akan diumumkan siapa calon wakil presiden yang akan mendampingi Pak Ganjar Pranowo,” jelas Hasto seperti dilansir detikNews.

Desas-desus mengenai cawapres Ganjar Pranowo sebelumnya beredar. Partai Hanura menyebut sosok inisial M menguat menjadi cawapres Ganjar.

“Inisialnya M,” kata Benny Rhamdani,
Waketum Partai Hanura, Selasa (17/10).

Benny tak menyebut gamblang M yang dimaksud adalah Mahfud MD. Benny kemudian menyebut M bisa saja sosok selain Mahfud Md.

“M itu kan bisa Mas Mahfud, bisa Mas Gibran, Mas Erick Thohir, Mas Andika Perkasa, Mbak Khofifah,” kelit Benny.

Berita Terkait

Viral di Medsos, Kurang dari 24 Jam Polres Pamekasan Tangkap Pelaku Pencurian Disertai Kekerasan
Kuasa Hukum Pertanyakan Keterbukaan Polres Sumenep dalam Penanganan Kasus Dugaan Korupsi Bank Jatim
Polres Sumenep Bekuk Pengedar Okerbaya, Amankan 8.926 Pil “Y” di Pajagalan
Polres Pamekasan Amankan Lima Pelaku Tambahan Kasus Pengeroyokan di Depan Masjid Asy Syuhada
Polsek Ganding Tangkap Pencuri Rp140 Juta, Pelaku Akui Beraksi di Tiga Lokasi
Polsek Ganding Tangkap Pria Simpan Sabu dalam Bungkus Rokok di Guluk-Guluk
Kurang dari 24 Jam, Polres Pamekasan Tangkap Pelaku Pembunuhan di Depan Masjid Agung Asy Syuhada
Kasus Rp23 Miliar Bank Jatim, Kuasa Hukum Bang Alief Sebut Ada 22 Oknum Diduga Terlibat

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 16:37 WIB

Viral di Medsos, Kurang dari 24 Jam Polres Pamekasan Tangkap Pelaku Pencurian Disertai Kekerasan

Sabtu, 15 November 2025 - 20:03 WIB

Kuasa Hukum Pertanyakan Keterbukaan Polres Sumenep dalam Penanganan Kasus Dugaan Korupsi Bank Jatim

Sabtu, 15 November 2025 - 08:25 WIB

Polres Sumenep Bekuk Pengedar Okerbaya, Amankan 8.926 Pil “Y” di Pajagalan

Kamis, 13 November 2025 - 10:57 WIB

Polres Pamekasan Amankan Lima Pelaku Tambahan Kasus Pengeroyokan di Depan Masjid Asy Syuhada

Selasa, 11 November 2025 - 16:04 WIB

Polsek Ganding Tangkap Pencuri Rp140 Juta, Pelaku Akui Beraksi di Tiga Lokasi

Berita Terbaru