Hasil Penghitungan Suara Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sumenep Pasangan FAHAM Raih Kemenangan

Jumat, 6 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, detikkota.com – Pasangan Achmad Fauzi – KH. Imam Hasyim (FAHAM) raih kemenangan dalam pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sumenep 2024. Paslon nomor urut 02, Achmad Fauzi – KH. Imam Hasyim unggul dengan perolehan 379.858 suara. Sementara pasangan nomor urut 01, KH. Ali Fikri – KH. Muh Unais Ali Hisyam memperoleh 249.597 suara.

Hal ini diketahui usai Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, melakukan rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan suara pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur, Bupati dan Wakil Bupati Sumenep Tahun 2024, pada Kamis malam (05/12/2024).

Dalam rapat pleno tersebut, Ketua KPU Sumenep, Nurussyamsi, membacakan rekapitulasi hasil penghitungan suara sekaligus menetapkan perolehan hasil suara pasangan calon.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Demikian berita acara dan sertifikat rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara dari setiap kecamatan dalam pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sumenep tahun 2024,” kata Ketua KPU Sumenep, Nurussyamsi, saat membacakan berita acara di hadapan peserta rapat pleno.

Berita acara tersebut ditandatangani oleh seluruh Komisioner KPU Sumenep serta saksi dari pasangan calon Bupati nomor urut 02.

Berita Terkait

DPUTR Purwakarta Gerak Cepat Tanggapi Laporan Jalan Rusak di Tegal Munjul, Perbaikan Dimulai Hari Ini
Wabup Probolinggo Sampaikan Jawaban Eksekutif atas PU Fraksi DPRD Terkait Raperda APBD 2026
Sumenep Gelar FGD Stabilitas Harga Jelang Natal dan Tahun Baru 2026
DPMPTSP Lumajang Tekankan LKPM sebagai Instrumen Strategis Pemantauan Investasi
Wujudkan Transparansi Rekrutmen, Polres Sumenep Gelar Penandatanganan Pakta Integritas dan Pengambilan Sumpah
DPRD Sumenep Sampaikan Laporan Pelaksanaan Reses I Tahun Sidang 2025 dalam Rapat Paripurna
Brida Sumenep Gelar FGD Lanjutan Bahas Penguatan Pariwisata Segitiga Emas
DLH Lumajang Verifikasi UMKM Kerupuk di Tempeh Tengah untuk Perkuat Standar Lingkungan

Berita Terkait

Jumat, 21 November 2025 - 09:34 WIB

DPUTR Purwakarta Gerak Cepat Tanggapi Laporan Jalan Rusak di Tegal Munjul, Perbaikan Dimulai Hari Ini

Kamis, 20 November 2025 - 14:17 WIB

Wabup Probolinggo Sampaikan Jawaban Eksekutif atas PU Fraksi DPRD Terkait Raperda APBD 2026

Kamis, 20 November 2025 - 13:21 WIB

Sumenep Gelar FGD Stabilitas Harga Jelang Natal dan Tahun Baru 2026

Rabu, 19 November 2025 - 15:39 WIB

DPMPTSP Lumajang Tekankan LKPM sebagai Instrumen Strategis Pemantauan Investasi

Rabu, 19 November 2025 - 15:33 WIB

Wujudkan Transparansi Rekrutmen, Polres Sumenep Gelar Penandatanganan Pakta Integritas dan Pengambilan Sumpah

Berita Terbaru