Jalin Keakraban, Babinsa Laksanakan Komsos Dengan Masyarakat

Senin, 3 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SRAGEN, detikkota.com – Serda Kokok Juang Nadili Babinsa Ds.Poleng Koramil- 12/Gesi Kodim 0725/Sragen melaksanakan Komsos dengan Bpk.Wagiyo warga masyarakat, Dk. Sidoharjo, RT. 18, Ds. Poleng, Kecamatan Gesi. Kab.Sragen. Senin, 03/01/2022.

Melalui Komsos TNI dan masyarakat dapat mencari solusi dan menyamakan persepsi dalam menyelesaikan permasalahan di daerah, Dalam kesempatan itu Babinsa Serda Kokok Juang Nadili memberikan pemahaman himbauan tentang perlunya menjaga kesehatan diri , menjaga lingkungan tetap bersih dan paling utama selalu mengutamakan keselamatan dalam bekerja.

Lanjutnya, Ia juga menambahkan pentingnya menjaga kekompakan dengan warga masyarakat lainya dengan diwujudkan kegiatan gotong royong, jaga poskamling bersama sebagai wujud menciptakan rasa aman di lingkungan sekitar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada situasi pandemi meskipun level II seperti sekarang ini, komunikasi sosial tersebut sangat tepat sekali dijadikan sebagai media untuk mengajak masyarakat berperan aktif dalam upaya penanganan covid-19, sehingga tercipta masyarakat yang sehat,” jelasnya. (Agus Kemplu)

Berita Terkait

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional
Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas
Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan
Disdik Tegaskan Tak Ada Potongan Dana Insentif Guru Non K2 Non ASN, Tantang Sebut Oknum
Insentif Guru Non K2 di Sumenep Diduga Dipangkas hingga Ratusan Ribu Rupiah
Fiskal Tertekan, AFED Nilai Kebijakan APBD Sumenep Tak Sejalan dengan Visi Kepala Daerah
Aksi Solidaritas di Polres Sumenep Desak Keadilan bagi Korban Pencabulan Anak
Aksi PMII UNIBA Memanas, Kepala Disbudporapar Sumenep Walk Out dari Dialog
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Kapolres Sumenep Terima Penghargaan Presiden RI atas Dukungan Swasembada Pangan Nasional

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:15 WIB

Jalan Rusak Parah, Warga Montorna Terpaksa Gotong Royong Pikulkan Orang Sakit ke Puskesmas

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:11 WIB

Insentif Guru Non ASN Dipersoalkan, Komisi IV DPRD Sumenep Buka Ruang Aduan

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:41 WIB

Disdik Tegaskan Tak Ada Potongan Dana Insentif Guru Non K2 Non ASN, Tantang Sebut Oknum

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:38 WIB

Insentif Guru Non K2 di Sumenep Diduga Dipangkas hingga Ratusan Ribu Rupiah

Berita Terbaru

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani.

Pemerintahan

SPBE Banyuwangi Tertinggi Nasional, KemenPAN-RB Beri Nilai 4,87

Jumat, 9 Jan 2026 - 14:06 WIB