Ratusan Warga Desa Kembiritan Terima BPNT Tahap 3

Kamis, 3 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANYUWANGI, detikkota.com – penyaluran Bantuan Pangan Non Tunai ( BPNT) di sambut antusias oleh masyarakat kecamatan genteng, khususnya warga desa Kembiritan dengan keluarga penerima manfaat ( KPM) 800 KK lebih. Kamis (3/3/2022)

Apalagi di tunjang dengan adanya Jasa pengadaan sembako untuk masyarakat yang menerima BPNT di sebelah desa Gambiran, kini membuat para lansia merasa terbantu, dan lebih termudah kan oleh hal itu.

Pasalnya, dalam konteks membelanjakan uang bantuannya tersebut para nenek-nenek ( lansia) dan emak emak kini tidak perlu lagi pergi ke pasar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sehingga dalam hal tersebut, seperti yang sempat di sampaikan oleh Tukinah (78) tahun yang merupakan lansia warga asal Dusun Temurjo rt 03 rw 03 desa Kembiritan, ia penerima manfaat BPNT, dan ia merasa terbantu karena dalam pembelian sembako tidak perlu lagi mampir di warung luar, dan bisa langsung pulang kerumahnya pasca penerimaan bantuan.

“Alhamdulillah, saya sudah selesai menerima bantuan dan belanja sembako disini juga, pembelian beras,telor,dan ikan sapi tidak perlu capek-capek ke pasar, apa lagi dengan keadaan kesehatan saya yang sangat terbatas ini. jadi selesai disini bisa langsung pulang ke rumah.” ucap nenek sambil tersenyum bahagia.

Sementara itu, Sukamto selaku kepala desa Kembiritan menjelaskan bahwa, daftar penerima manfaat BPNT jumlahnya kurang lebih 800 KK lebih.

” Dari penerima manfaat sudah terpantau sebagian besar merupakan data susulan yang kini terialisasi, dengan demikian somoga apa yang di terima dapat meringankan kebutuhan sehari hari,”ujarnya

Lebih lanjut kades menjelaskan Dalam hal ini” dimulai sejak tadi siang jam 13.00 dan jumlah warga penerima bantuan sekitar 800 lebih bahkan hampir 900 orang mas’ tentu pelaksanaan tetap mengunakan Prokes ketat yang di pantau oleh jajaran perangkat desa, Babinkamtibmas, Babinsa dan juga linmas desa Kembiritan.” jelasnya kades Kembiritan. (Her)

Berita Terkait

Satpas Polres Sumenep Tingkatkan Pelayanan Masyarakat Melalui Program Polisi Menyapa
Tim Itwasda Polda Jatim Gelar Audit Kinerja Tahap II di Polres Sumenep
Hari Jadi ke-756 Kabupaten Sumenep, Momentum Bangkitkan Ekonomi Kreatif dan UMKM Lokal
BMKG Imbau Warga Jatim Waspadai Cuaca Ekstrem, Lumajang Masuk Daerah Rawan
DLH Surabaya Selidiki Fenomena Ikan Mabuk di Banyu Urip dan Kalimas, Diduga Akibat Penurunan Kadar Oksigen
Siswa SDN Tamberu 2 Belajar di Tenda Dekat TPA, DPRD Pamekasan Desak Solusi Cepat
Dari Kain ke Peradaban: Batik Tulis Canteng Koneng Hidupkan Nilai Sumpah Pemuda
Balmon Surabaya Gelar UNAR 2025 di Pamekasan, 60 Peserta Ikuti Ujian Amatir Radio

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 11:12 WIB

Satpas Polres Sumenep Tingkatkan Pelayanan Masyarakat Melalui Program Polisi Menyapa

Senin, 3 November 2025 - 15:18 WIB

Tim Itwasda Polda Jatim Gelar Audit Kinerja Tahap II di Polres Sumenep

Jumat, 31 Oktober 2025 - 11:27 WIB

Hari Jadi ke-756 Kabupaten Sumenep, Momentum Bangkitkan Ekonomi Kreatif dan UMKM Lokal

Kamis, 30 Oktober 2025 - 13:37 WIB

BMKG Imbau Warga Jatim Waspadai Cuaca Ekstrem, Lumajang Masuk Daerah Rawan

Kamis, 30 Oktober 2025 - 11:42 WIB

DLH Surabaya Selidiki Fenomena Ikan Mabuk di Banyu Urip dan Kalimas, Diduga Akibat Penurunan Kadar Oksigen

Berita Terbaru