Berantas Hama Ulat, Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Aceh Timur Gelar Penyemprotan Massal

Rabu, 14 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Distan Aceh Timur, saat melakukan Gerdal hama ulat yang menyerang tanaman padi, melibatkan petani dan sejumlah instansi terkait di Desa Lueng Sa.

Distan Aceh Timur, saat melakukan Gerdal hama ulat yang menyerang tanaman padi, melibatkan petani dan sejumlah instansi terkait di Desa Lueng Sa.

ACEH TIMUR, detikkota.com – Menanggapi keresahan petani di Desa Lueng Sa, Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Kabupaten Aceh Timur, bersama dengan beberapa instansi lainnya, mengadakan penyemprotan pestisida untuk memberantas hama ulat yang menyerang tanaman padi di daerah tersebut.

Kepala Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Aceh Timur, Erwin Etlizar, menyampaikan bahwa pihaknya telah melaksanakan Gerakan Pengendalian (Gerdal) terhadap tanaman padi di Desa Lueng Sa yang terdampak serangan hama ulat.

“Dari pemeriksaan tim, hama yang menyerang tanaman padi ini adalah jenis ulat palsu putih. Dibantu oleh 30 petani setempat, kami melakukan penyemprotan secara serentak,” ujar Erwin pada Rabu (13/08).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk mengatasi hama ulat palsu putih yang menyerang ratusan hektar tanaman padi di Lueng Sa, Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Aceh Timur menyediakan insektisida.

“Kami menggunakan insektisida jenis Lugent dan Bassa untuk penyemprotan,” tambah Erwin.

Dalam pelaksanaan Gerdal hama ulat palsu putih di Desa Lueng Sa, Kecamatan Madat, turut terlibat sejumlah instansi, termasuk Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Kecamatan Madat, Mantri Tani Kecamatan Madat, petugas PHP Kecamatan Madat, Kepala Laboratorium Aceh Timur, Koordinator PHP Aceh Timur, Kabid Perlintan Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura, serta jajaran Koramil dan Polsek Kecamatan Madat.

Berita Terkait

Bupati Sumenep Lantik Komisioner Komisi Informasi Kabupaten Sumenep
Hasil Digitalisasi Bansos di Banyuwangi Segera Diumumkan, Warga Diberi Waktu Ajukan Sanggahan
Rotasi Pejabat di Polres Sumenep, Kapolres Tekankan Profesionalisme dan Pelayanan Humanis
Pemkab Bangkalan Peringati Isra Mi’raj 1447 H, Bupati Ajak ASN Tingkatkan Iman dan Integritas Pelayanan
Pemkab Probolinggo Perkuat Kesiapsiagaan Hadapi Bencana Hidrometeorologi Awal 2026
Kapolres Sumenep Bangun Sinergi Awal dengan Bupati dan Ketua DPRD
Kapolres Sumenep Resmi Berganti, Pemkab Apresiasi Kinerja Pejabat Lama dan Titip Harapan ke Kapolres Baru
Pemkab Bangkalan Resmi Luncurkan Bus Sekolah Gratis Tahun 2026

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 21:09 WIB

Bupati Sumenep Lantik Komisioner Komisi Informasi Kabupaten Sumenep

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:52 WIB

Hasil Digitalisasi Bansos di Banyuwangi Segera Diumumkan, Warga Diberi Waktu Ajukan Sanggahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:36 WIB

Rotasi Pejabat di Polres Sumenep, Kapolres Tekankan Profesionalisme dan Pelayanan Humanis

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:45 WIB

Pemkab Bangkalan Peringati Isra Mi’raj 1447 H, Bupati Ajak ASN Tingkatkan Iman dan Integritas Pelayanan

Selasa, 20 Januari 2026 - 12:33 WIB

Pemkab Probolinggo Perkuat Kesiapsiagaan Hadapi Bencana Hidrometeorologi Awal 2026

Berita Terbaru

Bupati Sumenep Achmad Fauzi Wongsojudo melantik Komisioner Komisi Informasi Kabupaten Sumenep di Pendopo Keraton Sumenep.

Pemerintahan

Bupati Sumenep Lantik Komisioner Komisi Informasi Kabupaten Sumenep

Jumat, 23 Jan 2026 - 21:09 WIB